GridStar.ID - Kepergian ulama besar Syekh Ali Jaber masih menuai duka mendalam.
Pendakwah kondang ini tutup usia pada Kamis, (14/1/2021) pagi.
Sempat mendapatkan perawatan karena positif covid-19, Syekh Ali Jaber dinyatakan negatif covid-19 saat meninggal dunia.
Hal ini juga dibenarkan oleh Ustaz Yusuf Mansur yang mengungkap kondisi terakhir Syekh Ali Jaber sudah negatif covid-19.
Kepergian Syekh Ali Jaber menuai duka pada sang istri, Umi Nadia.
Umi Nadia harus ikhlas melepas sang suami ke peristirahatan yang terakhir saat mengandung 5 bulan.
Baca Juga: Profil Umi Nadia, Istri Almarhum Ulama Besar Syekh Ali Jaber
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Komentar