Pasalnya, Kiky yang sering menyapa dengan mencium pipi para bintang tamu, kini dilarang mencium Rizky Billar.
"Tahu, tapi jangan dicium ya Kak Billar-nya," pinta Lesti.
"Kenapa kok enggak boleh dicium, emang kamu ada apa?," tanya Kiky.
"Enggak, soalnya Kak Kiky biasanya suka cium-cium," jawab Lesti.
"Kalau Kakak Billar kenapa enggak boleh dicium sama aku?," tanyanya.
"Ya udah enggak boleh Kak Billar," lugas Lesti.
"Nanti kamu cemburu ya?," ledek Kiky.
"Enggak, entar dia nyaman," kata Lesti.
"Ciye, takut kehilangan nih," sebut Kiky.