Bahkan Sirajuddin pun tampak manis dan sangat romantis memperlalukan sang istri yang dinikahinya secara siri beberapa hari lalu.
Melalui postingan instagram story @zaskia_gotix, pelantun '1 Jam' ini pun menunjukkan betapa suaminya sangat sweet.
Sabtu malam (25/04) kemarin, Zaskia mendapati kejutan yang telah disiapkan oleh mantan suami Imel Putri.
Kejutan demi kejutan pun memang diperuntukkan untuk sang istri tercinta hingga Zaskia dibuat meleleh.
Mulai dari Sirajuddin nyatakan cinta, hias ranjang pengantin, hingga beri sebuah pesan khusus dan romantis yang ditaruhnya di buket bunga yang tampak indah.
Penasaran seperti apa?
Berikut cara Sirajuddin perlakukan sang istri tercinta dengan amat romantis.
Ungkapan cinta Sirajuddin dengan lilin berbentuk I Love U

Unggahan Insta Story Zaskia Gotik
Usai pulang kerja Zaskia Gotik terkejut karena suaminya sudah menyiapkan lilin di lantai kamar mereka membentuk tulisan I Love U.