Tak hanya Anggra, sebelumnya sederet paranormal kondang juga berbondong-bondong mengungkapkan firasat yang mereka dapat mengenai fenomena yang akan terjadi di tahun 2020.
Mulai dari Mbak You, Wirang Birawa dan Roy Kiyoshi.
Senada dengan hal tersebut, tak jarang mereka selalu memberikan pesan waspada pada publik.
Tak sedikit dari mereka menyebut teguran alam tersebut berkaitan dengan perilaku manusia saat ini.(*)
Artikel ini telah tayang di nakita.grid.id yang berjudulTahun 2020 Baru Berjalan Seminggu, Pelaku Spiritual Ini Beri Peringatan Soal Tsunami yang Menerjang di Bulan Mei hingga Agustus