Adik Perempuan Syekh Ali Jaber Ungkap Kebiasaan Makan Almarhum, Ada Momen Terakhir yang Kini Tinggal Kenangan: Keluarga Sabar, Yakin Sama Allah Ini yang Terbaik

Senin, 25 Januari 2021 | 18:03
Kolase YouTube Intens Investigasi

Adik perempuan Syekh Ali Jaber

GridStar.ID - Kepergian Syekh Ali Jaber menuai duka bagi keluarga sang ulama besar ini.

Tak sedikit simpati yang mengalir untuk istri dan keluarga yang ditinggalkan Syekh Ali Jaber.

Dikenal sebagai ulama yang berhati lembut, sosok Syekh Ali Jaber sangat dekat dengan anggota keluarganya.

Baca Juga: Potretnya Warisi Ketampanan Sang Kakak, Begini Kehidupan 8 Adik Syekh Ali Jaber, Bikin Adem Saat Lantunkan Hafalan Al Quran hingga Ada yang Imam di Kota Madinah

Bahkan, salah satu sosok yang paling dekat dengannya adalah adik perempuannya yang merupakan adik ke-10.

Mengetahui kepergian sang kakak untuk selama-lamanya sang adik ungkap curahan pilu.

Adik Syekh Ali Jaber ini beristighfar karena merindukan sang kakak.

Baca Juga: Pernah Sebut Miliki Istri 3 Semasa Hidupnya, Keluarga Mendiang Syekh Ali Jaber Klarifikasi, Benarkah dengan Umi Nadia Sudah Bercerai?

Dalam YouTube Intens Investigasi pada 22 Januari 2021 lalu, begini ungkapan sang adik soal almarhum.

Sang adik mengungkap momen makan bersama sang kakak.

Ternyata selain mengungkap kebiasaan makan Syekh Ali Jaber yang gemar menikmati masakan Arab, siapa sangka sang kakak juga juru masak andal.

Baca Juga: Sampai Disebut Khadijah oleh Syekh Ali Jaber, Begini Nasib Deva Rachman Sang Istri Ketiga yang Berjuang untuk Dakwah Suami Semasa Hidup, Belum Sempat Penuhi Hal Ini

Syekh Ali Jaber ternyata memasak untuk acara keluarga beberapa waktu lalu sebelum sakit.

"Ia adalah kakak paling tua yang pertama, tapi dekat banget sama saya, jalan-jalan bersama, setiap waktu keluar bersama, mau apa jalan, mau ini, Alhamdulillah dekat banget sama dia," ujar adik Syekh Ali Jaber.

Sang adik mengaku sedih dan mengungkap kenangan terakhir saat sang kakak memasak untuk acara keluarga.

Baca Juga: Angkat Pemulung Jadi Anak, Syekh Ali JaberHafal 30 Juz Al Quran di Usia 11 Tahun, Anak Pemulung yang Diangkat Almarhum Syekh Ali Jaber Ini Hanya Ingin Cium Kaki Sang Ibunda yang Tutup Usia Saat Masih Usia 8 Bulan

"Sedih sekarang nggak ada, Astaghfirullahaladzim, Syekh Ali Jaber rahimahullah dia suka masakan Arab, dia minggu lalu masak dan mengundang keluarga, semua makan bareng," imbuhnya.

Keluarga mengaku sudah ikhlas atas kepergian Syekh Ali Jaber.

"Kita keluarga Alhamdulillah semua sabar dan yakin sama Allah ini yang terbaik.

Semoga jiwanya tenang di sisi Allah, Aamin ya Robbal alamin," tutupnya. (*)

Tag

Editor : Tiur Kartikawati Renata Sari

Sumber TribunStyle.com