Jarang Terlihat Tampil di Televisi, Salshabilla Adriani Dikabarkan Alami Kecelakaan Beruntun yang Libatkan 2 Mobil di Kemang, Begini Kondisinya!

Rabu, 16 Desember 2020 | 12:31
Instagram @salshabillaadr

Jarang Terlihat Tampil di Televisi, Salshabilla Adriani Dikabarkan Tabrak Dua Mobil di Kemang, Bagaimana Kondisinya?

GridStar.ID - Siapa yang tidak kenal dengan sosok artis muda Salshabilla Andriani?Salshabilla Andriani dikabarkan mengalami kecelakaan mobil.Pemain sinetron 7 Manusia Harimau itu mengalami kecelakaan beruntun di Kawasan Kemang, Jakarta Selatan pada Selasa (15/12).

Baca Juga: Mobil yang Ditumpanginya Alami Kecelakaan hingga Berada di Bawah Truk, 4 Kerabatnya Meninggal dan Seorang Pria Selamat Karena Berada di Tempat Tak TerdugaMenurut keterangan Iptu Mulyadi Kanit Polres Jakarta Selatan, Salsha menabrak dua mobil yang terparkir.Mobil yang ditumpangi berjenis jeep menabrak mobil Mazda.Setelah diperiksa oleh Polres Metro Jakarta Selatan, Salshabilla dipulangkan.Baca Juga: Kondisi Hanafi Rais, Putra Amien Rais Disebut Alami Luka Berat Usai Kecelakaan di Tol Cipali

Melansir gridhot.id, "Pelaku sudah dipulangkan dan tadi sudah ditangani anggota," kata Kasat Lantas Polres Jakarta Selatan Kompol Sri Widodo saat dihubungi Kompas.com, Rabu (16/12) dini hari.

Instagram @tmcpoldametro
Instagram @tmcpoldametro
Dalam foto terlihat dua mobil berwarna putih dan hitam bagian depannya rusak.Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan mobil yang melibatkan sang artis.

Instagram @tmcpoldametro
Instagram @tmcpoldametro

Baca Juga: Mengejutkan! Saat Berkendara, Pria Ini Selamat dari Kecelakaan Meski Jatuh ke Jurang, Namun Temukan Mayat Perempuan di Lokasi yang Sama, Polisi: Dinyatakan Hilang Sejak AprilKerugian ditaksir mencapai puluhan juta rupiah.Belum diketahui jelas yang menjadi penyebab Salsabilla menabrak mobil itu.Sampai artikel ini ditulis belum ada keterangan dari Salshabilla.(*)

Tag

Editor : Tiur Kartikawati Renata Sari

Sumber GridHot.ID