Demi Bisa Makan Pilot Ini Tak Pedulikan Jabatan, Terpaksa Banting Setir Jadi Kurir Makanan Usia Dirumahkan Lantaran Terdampak Virus Corona

Senin, 04 Mei 2020 | 14:00
Kolase foto Gridhype

Demi Bisa Makan Pilot Ini Tak Pedulikan Jabatan, Terpaksa Banting Setir Jadi Kurir Makanan Usia Dirumahkan Akibat Dampak Virus Corona

GridStar.ID - Pemerintah saat ini sangat membatasi mobilitas warganya, akibat virus corona.

Berbagai sektor industri terpaksa harus dihentikan demi mencegah penyebaran virus corona.

Salah satunya industri pada bidang transportasi antar daerah.

Baca Juga: Bikin Geleng-geleng Kepala, Awalnya Tertawa Kegirangan Lakukan Corat-coret Baju Rayakan Kelulusan di Tengah Pandemi Corona, Segerombolan Siswa Ini Kini Mati Kutu Usai Diperingati Itjen Kemendikbud

Terutamanya industri penerbangan.

Karena penutupan akses transportasi udara ini, pegawai yang bekerja di industri penerbangan terpaksa dirumahkan sementara.

Karena itu lah, mereka harus mencari cara untuk tetap mendapatkan uang di tengah pandemi Covid-19 ini.

Baca Juga: Bikin Geger Dunia, Seorang Pesohor Ternama Ini Unggah Buku Ramalan Tentang Virus Corona Sejak 2008 yang Bikin Netizen Merinding hingga Berharap Ini hanya Lelucon

Seperti yang dilakukan oleh seorang pilot asal Thailand ini.

Ia rela membuang jauh-jauh gengsinya sebagai seorang pilot demi mencari sesuap nasi dengan menjadi kurir makanan.

Serupa dengan beberapa negara lain di dunia, Thailand diketahui telah memberlakukan kebijakan lockdown.

Astro Awani

Seorang pilot yang banting setir jadi kurir makanan

coroBaca Juga: Tak Ada Warganya yang Positif Corona, Ternyata Inilah Upaya Tiap Hari yang Dilakukan Keluruhan di Jakarta yang Patut Ditiru, Berkat Langkah Sederhana yang Kompak Diterapkan

Karena kebijakan itu, perjalanan udara dibatasi dan membuat perusahan penerbangan memutuskan untuk menghentikan sementara para karyawannya.

Mereka yang berhenti akhirnya harus mencari alternatif pekerjaan lain untuk bertahan hidup di tengah pandemi Covid-19.

Salah satunya dengan menjadi kurir makanan.

Melansir dari Astro Awani, ada lebih dari 200 karyawan penerbangan di Bangkok yang banting setir menjadi kurir makanan ini.

Baca Juga: Masih menjadi Daerah dengan Kasus Tertinggi Virus Corona di Indonesia, Ternyata 7 Kelurahan di Jakarta Ini Nihil Kasus Covid-19

Salah satu di antara mereka adalah Kritee Youngfuengmont, yang merupakan seorang pilot.

Tak lagi membawa penumpang di udara, kini ia sibuk mengirim makanan, menyuplai pasokan hingga menyediakan layanan e-hailing.

Astro Awani

Seorang pilot yang banting setir jadi kurir makanan

"Hidup ini tidak bisa ditebak dan apa pun bisa terjadi kapan saja.

Baca Juga: Belum Usai Wabah Corona di Indonesia, Pemerintah Bakal Nekat Datangkan 500 TKA dari China, Gubernur dan DPRD Pertanyakan Kebijakan Pemerintah Pusat hingga Siap Menentang Keras: Saya Pimpin Langsung Aksi Jika Dipaksa Datang!

"Anda bisa saja sedang menikmati momen indah dalam hidup, tapi dalam sekejap mata semua kebahagiaan itu mungkin akan hilang begitu saja," ujar Kritee.

Ia kemudian menjelaskan bahwa ketika dihadapkan dengan kesulitan hanya ada dua pilihan.

Yakni, menyerah atau berusaha keluar dari jeratan itu.

Baca Juga: Belum Usai Wabah Corona di Indonesia, Pemerintah Bakal Nekat Datangkan 500 TKA dari China, Gubernur dan DPRD Pertanyakan Kebijakan Pemerintah Pusat hingga Siap Menentang Keras: Saya Pimpin Langsung Aksi Jika Dipaksa Datang!

Walaupun hanya menjadi kurir makanan, tapi penghasilan yang didapat Kritee cukup untuk memenuhi kebutuhan sehari-harinya.

Dilaporkan Astro Awani, Kritee bisa menghasilkan 1.500 Baht (sekitar Rp 690 ribu) setiap harinya.

Penghasilan itu turut didukung oleh masyarakat Bangkok yang memilih untuk memesan makanan dari luar selama masa lockdown.

(*)

Artikel ini telah tayang di Sosok.ID dengan judul Buang Jauh-jauh Gengsinya Sebagai Pilot Demi Sesuap Nasi, Sopir Pesawat Terbang Ini Rela Banting Setir Jadi Kurir Makanan Usai Dirumahkan Gegara Wabah Virus Corona

Editor : Tiur Kartikawati Renata Sari

Sumber : Sosok.id

Baca Lainnya