Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

6 Rekomendasi Drakor Non Romance yang Jalan Ceritanya Menarik Banget! Cek Juga Sinopsis Drama Korea Tomorrow

Tiur Kartikawati Renata Sari - Senin, 28 Maret 2022 | 15:33
Sinopsis drama Korea Taxi Driver
Viu

Sinopsis drama Korea Taxi Driver

GridStar.ID - Drakor romantis kini tengah banyak ditampilkan dalam drama-drama on going.

Tapi, nggak semua orang menyukai drama percintaan.

Deretan drakor ini cocok kalau kamu tidak terlalu menyukai drama percintaan, apa saja ya? Cek juga sinopsis drama Korea Tomorrow.

1. Taxi Driver

Drama SBS "Taxi Driver" yang menceritakan seorang sopir taksi bernama Kim Do Gi (Lee Je Hoon) yang diam-diam adalah seorang pejuang kejahatan.

Tujuan utamanya menjadi sopir taxi di tempat dia bekerja adalah untuk membalas dendam atas nama orang-orang yang tertindas dan dirugikan.

Meskipun seri ini tidak memiliki alur cerita cinta, namun hal tersebut membuat seri ini menyenangkan dan menarik.

2. Beyond Evil

Beyond Evil
soompi

Beyond Evil

Han Joo Won (Yeo Jin Goo) adalah seorang petugas polisi yang dipindahkan ke kota kecil yang menyelidiki kasus pembunuhan 20 tahun sebelumnya.

Tersangka utama dari pembunuhan tersebut adalah rekannya yang juga sesama petugas polisi Lee Dong Shik (Shin Ha Kyun).

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea Tomorrow With You, Kisah Si Penjelajah Waktu

3. Through the Darkness

K-Drama ini dibintangi oleh Kim Nam GIl yang sebagai Song Ha Young, yang merupakan petugas polis yang direkrut kedalam sebuah tim Analisis Perilaku Kriminal.

Serial ini dijamin membuat penonton menebak alur cerita dan juga mendebarkan.

4. The Guardian

Lee Si Young berperan sebagai polisi yang bernama Jo Soo Si yang berusahan membalas kematian putrinya Yu Na.

Putri nya Dibunuh oleh Yoon Si Wan yang berhasil lolos begitu saja karena jaksa ayahnya merupakan Yoon Seung Ro yang merupakan Jaksa yang dihormati.

5. D.P.

DP
allkpop

DP

DP adalah serial yang diambil dari weebton populer dengan judul yang sama.

Serial ini berfokus pada dua tentara yang bernama Ahn Jun Ho (Jung Hae In) dan Jan Jo Yeol (Goo Kyo Hwan) yang direkrut untuk menemukan dan membawa kembali tentara yang kabur dari militer.

6. Bad Guys

Serial ini menceritakan tentang sekelompok penjahat yang bersahut untuk membantu menjatuhkan penjahat yang lebih terkenal.

Kesuksesan serial ini dilanjutkan dengan musim kedua dan juga film yang juga sangat sukses.(*)

Baca Juga: 10 Webtoon Thriller yang Paling Banyak Diminta Versi Drakornya! Cek Juga Sinopsis Drama Korea Tomorrow

Editor : Grid Star

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x