Follow Us

Janji Jokowi Berikan Bantuan Berupa Uang Tunai Malah Ditolak Mentah-mentah oleh Para Kepala Desa, Ternyata Ini Alasannya!

Nadia Fairuz Ikbar - Minggu, 19 April 2020 | 17:00
Janji Jokowi Berikan Bantuan Berupa Uang Tunai Ditolak Mentah-mentah oleh Para Kepala Desa, Ternyata Ini Alasannya
instagram @jokowi

Janji Jokowi Berikan Bantuan Berupa Uang Tunai Ditolak Mentah-mentah oleh Para Kepala Desa, Ternyata Ini Alasannya

Hanya saja untuk sembako dalam bentuk kebutuhan sehari-hari, sementara bantuan langsung tunai dalam bentuk uang.

Untuk bantuan langsung tunai akan diberikan kepada masyarakat yang berdomisili di luar Jabodetabek.

Bantuan tersebut diberikan guna membantu masyarakat menjalankan keseharian akibat terdampak virus corona.

Baca Juga: Bak Buah Simalakama, Kepergok Menghadiri Resepsi Pernikahan Kapolsek Kembangan, Wakapolri Gatot Eddy Pramono Harus Telan Pil Pahit Dilaporkan karena Langgar Perintah Jokowi

Namun, secara mengejutkan sejumlah kepala desa justru tidak mau menyalurkan program bantuan tunai tersebut.

Hal itu diungkapkan oleh Bupati Garut, Rudy Gunawan kepada Kompas.com.

Pasalnya pembagian bantuan langsung tunai tersebut dianggap akan menuai konflik antar masyarakat.

Baca Juga: Tangan Kanan Jokowi Umumkan Tak Ada THR untuk Pejabat Negara Demi Penanganan Covid-19, Bagaimana Nasib PNS dan Pensiunan?

“BLT yang Rp 600.000 itu, juga akan jadi konflik," ungkap Rudy kepada Kompas.com, Jumat (17/04).

Ia mengakui sejumlah kepala desa sudah menyatakan ketidaksediaannya untuk menyalurkan bantuan tersebut

"Beberapa desa sudah menyatakan tidak mau menyalurkan BLT karena dananya tidak cukup. Kalau dikasih pasti terjadi konflik di daerah,” lanjutnya.

Baca Juga: Dituding Salah Gunakan Jabatan, Stafsus Jokowi Surati Camat Instruksikan Penanggulangan Covid-19, Kini Dapat Teguran Keras hingga Diminta Mengundurkan Diri

Source : Kompas.com, GridHITS

Editor : Hinggar

Baca Lainnya

Latest