Cuma Lewat HP, Yuk Cek Status Penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan 2023 via Pospay

Selasa, 21 Februari 2023 | 23:00
dok.Tribunnews

Pospay

GridStar.ID - BSU 2023 atau bantuan subsidi upah Kementerian Tenaga Kerja bakal kembali disalurkan.

BSU BPJS Ketenagakerjaan ini sudah disalurkan sejak pandemi covid-19 terjadi.

Pekerja yang menjadi penerima BSU akan mendapatkan bantuan Rp600 ribu setiap bulannya.

Namun, bagaimana dengan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2023?

Untuk bisa mengetahui status penerima BSU 2023, kamu bisa menggunakan aplikasi Pospay.

Cara cek status penerima BSU 2023 di aplikasi Pospay:

1. Unduh aplikasi Pospay di Appstore atau Playstore

2. Lakukan registrasi dan buat username, password, serta kode OTP via SMS, dan PIN transaksi

3. Setelah akun berhasil dibuat, masuk ke akun terdaftar dengan klik tombol warna merah di pojok kanan halaman utama dan klik logo Kemnaker

4. Klik BSU Kemnaker 1 pada menu Jenis Bantuan

5. Klik Ambil Foto Sekarang untuk selfie fengan KTP

8. Masukkan data sesuai yang diminta

9. Setelah lengkap, klik Lanjutkan

10. Pospay akan menampilkan status penerima BSU, muncul QR code dan keterangan "Selamat Anda menerima QRCode BSU Kemenaker 1, tunjukan QRCode ke Kantor Pos untuk pencairan dana BSU" atau "NIK tak terdaftar sebagai penerima BSU". (*)

Baca Juga: Cuma dengan Bawa Dokumen Ini ke Kantor Cabang Sudah Bisa Klaim Jaminan Kematian BPJS Ketenagakerjaan

Editor : Tiur Kartikawati Renata Sari

Baca Lainnya