Meski Mulan Jameela Berhasil Rebut Posisi Ahmad Dhani, Nyatanya Maia Estianty Sebagai Sumber Inspirasi Sang Musisi Legendaris dalam Ciptakan Lagu-lagu Fenomenalnya

Jumat, 11 Juni 2021 | 22:00
Youtube Indonesian Idol

Maia Estianty dan Ahmad Dhani di Grand Final Indonesian Idol 2020

GridStar.ID - Ahmad Dhani merupakan salah satu musisi kebanggan tanah air.Ia selalu menciptakan lagu dan para bintang yang digandrungi masyarakat.Sejak tahun 1990-200an lagu-lagu yang diciptakannya selalu hits.

Baca Juga: Telan Pil Pahit Tak Diakui Anak Farhat Abbas hingga Dapat Belas Kasihan Ahmad Dhani, Nasib Putra Sang Pengacara Berubah 180 Derajat Setelah DewasaAhmad Dhani dan Maia Estianty bercerai pada tahun 2008.Setahun bercerai, Ahmad Dhani menikah dengan Mulan Jameela mantan rekan duet istrinya pertama.Sejak itu lagu-lagu Ahmad Dhani berbeda dengan ciptaannya terdahulu.Baca Juga: Al El Dul Kalah Jauh, Paras Tampan Putra Bungsu Ahmad Dhani dan Mulan Jameela Jadi Sorotan, Anak Maia Estianty Perlakukan Begini Adik Tirinya

Melansir Suar.ID, adakah hal ini juga brkaitan dengan siapa sosok yang mendampingi Dhani dalam berkarya?Bahkan melalui obrolan antara Dul Jaelani dan Ari Lasso di kanal YouTube Ari Lasso pun topik ini diangkat sebagai obrolan yang menarik.Putra ketiga Maia - Dhani ini bertanya kepada eks vokalis Dewa 19 tentang lagu-lagu yang diciptakan Ayah Dhani untuk Bunda Maia.

Baca Juga: Tak Disebut Mirip Ibunya, Paras Anak Mulan Jameela Beranjak Dewasa Jadi Sorotan, Anak Tiri Ahmad Dhani Justru Dibilang Mirip Sosok Ini"Banyak lah, ada "Cukup Siti Nurbaya', 'Bayang-bayangmu Kasih', 'Cinta kan Membawamu', banyaklah pokoknya," ungkap Ari Lasso.Ia juga bercerita pada Dul ada juga lagu yang sengaja diciptakan Ahmad Dhani untuk Maia tapi tak bisa ia ceritakan detailnya lebih lanjut.Lagu-lagu ciptaan Ahmad Dhani di kala itu memang membuat banyak penggemarnya turut larut dan jatuh hati.Hingga akhirnya membawa nama Dewa 19 masuk ke deretan grup band legendaris.(*)

Editor : Hinggar

Sumber : Suar.id

Baca Lainnya