7 Fakta tentang Mr. Queen yang Tayang Pekan Ini, Eksklusif di Viu!

Senin, 14 Desember 2020 | 22:00
Kolase Viu

7 Fakta tentang Mr. Queen yang Tayang Akhir Pekan Ini. Eksklusif di Viu!

GridStar.ID - Selain True Beauty, drama Korea Mr. Queen juga sangat dinantikan oleh para pecinta drakor sejak beberapa bulan lalu. Tema cerita yang unik dan unsur komedi yang kuat membuat Mr. Queen menjadi salah satu drakor yang diramalkan akan meraih sukses besar seperti True Beauty. Drama Mr. Queen merupakan adaptasi dari web series Mandarin yang populer di tahun 2015, berjudul Go Princess Go. Mr. Queen akan mulai dirilis mulai 13 Desember 2020, setiap Minggu dan Senin.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Tayangan Horor Ala Viu yang Siap Temani Awal MingguSepanjang 16 episode, drama ini akan menghadirkan latar belakang sejarah dengan unsur komedi dan fantasi. Simak alasan mengapa Anda harus menonton drama terbaru yang tayang eksklusif di Viu.1. Cerita Unik dan KocakMau drama kolosal dengan bumbu komedi? Tentu hal ini dapat Anda temukan pada Mr. Queen.

Baca Juga: Sambut Awal Pekan, Ini 7 Rekomendasi Tayangan yang Bisa Bikin Semangat

Jiwa pria dari masa modern, Jang Bong Hwan (Choi Jin Hyuk) terjebak dalam tubuh Kim So Young (Shin Hye Sun). Masalahnya, Kim So Young adalah seorang ratu di masa Joseon. Kim So Young sudah dijodohkan dengan Lee Won Bum (Kim Jung Hyun) atau Raja Cheoljong. Di masa itu, konflik perebutan kekuasaan sedang memanas.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Viu yang Wajib di Tonton di Akhir PekanMeskipun terlihat lembut, sebetulnya Raja Cheoljong memiliki sisi misterius dalam dirinya. Pergolakan terjadi tidak hanya terjadi pada jiwa Jang Bong Hwan di tubuh Kim So Young tapi juga pada keadaan di sekitar kerajaan. Dan Anda akan tertawa puas dengan tingkah para tokohnya.

Viu
Viu

2. Drama Terbaru Shin Hye Sun di 2020Shin Hye Sun terakhir berakting dalam drama Korea pada tahun 2019 untuk Angel’s Last Mission: Love.

Baca Juga: 5 Drama Korea Terbaru Ini Bakal Tayang di VIU September Ini, Jangan Sampai Kelewatan!

Nama Shin Hye Sun semakin dikenal sejak beraksi pada drama Five Enough dan Legend of The Blue Sea. Sebagai salah satu aktris bertalenta, ia pernah meraih penghargaan Rookie of The Year pada ajang 2nd Scene Stealer Festival pada tahun 2016. Penghargaan Top Excellence Award, Actress di KBS Drama Awards juga ia raih untuk drama Angel’s Last Mission: Love.

Baca Juga: Mengisi Akhir Minggu, Viu Punya 4 Rekomendasi Film dan Drama Korea yang Tak Boleh Kelewatan Untuk Disaksikan! Apa Saja?3. Reuni Aktris dan Aktor Papan AtasPada tahun 2017, Kim Jung Hyun dan Seol In Ah pernah membintangi drama Korea berjudul School 2017. Mr. Queen mempertemukan keduanya kembali sebagai Lee Won Bum dan Jo Hwa Jin. Shin Hye Sun juga berjumpa kembali dengan aktris dan aktor senior, seperti aktris Bae Jong Ok yang pernah bermain dengan Shin Hye Sun dalam film Innocence. Ada juga aktor Kim In Kwon, Hye Sun yang dulunya berakting bersama dalam drama Korea, Angel’s Last Mission: Love di tahun 2019.

Baca Juga: 5 Drama Korea Terbaru di Viu Ini Jangan Sampai Terlewatkan! Diperankan Sederet Bintang Populer, Adakah Idolamu?

4. Penampilan Khusus dari Choi Jin HyukChoi Jin Hyuk memang tidak menjadi jajaran pemeran utama di Mr. Queen. Kemunculannya secara spesial adalah sebagai Jang Bong Hwan, pria yang jiwanya terjebak di tubuh Kim So Yong. Choi Jin Hyuk adalah aktor berbakat yang pernah memenangkan SBS Drama Awards untuk kategori Top Excellence in Acting - Wednesday–Thursday Drama dari The Last Empress.

Baca Juga: Viu dan HBO Asia Merilis Season Kedua The Bridge, Dibintangi Aktor Besar dari Indonesia, Singapura, Malaysia, dan Filipina, Siapa Saja Pesohor Tanah Air?Choi Jin Hyuk juga pernah membintangi beberapa drama lain, seperti Zombie Detective dan Tunnel.

Viu
Viu
5. Dikerjakan Talenta Kreatif TerkenalPenulis skenario Mr. Queen adalah Park Kye Ok, yang menggarap naskah untuk Doctor Prisoner. Yoon Sung Shik didapuk menjadi sutradara dari Mr. Queen. Drama Korea lain yang pernah ia kerjakan adalah Hwarang, The King’s Face, You Are The Best! dan Bridal Mask.

Baca Juga: Salah Satunya Serial The World of Married, Viu Sajikan Tayangan Menyegarkan sebagai Alternatif Hiburan di Pekan Terakhir Menjelang Lebaran 2020

Proses pembacaan naskah dari Mr. Queen sudah dilakukan sejak Oktober 2020 dan proses syuting dikerjakan sejak November 2020. Kombinasi dari Park Kye Ok dan Yoon Sung Shik dapat Anda lihat pada penayangan perdana Mr. Queen di Viu nanti.6. Perusahaan Ternama Sebagai KreatornyaStudio Dragon Corporation merupakan perusahaan produksi, pemasaran dan distribusi drama yang terkenal di Korea Selatan.

Baca Juga: Viu Hadirkan Serial Pretty Little Liars Versi Remaja Asia, Yuki Kato Pimpin Kelompok, Anya Geraldine Ungkap Sosok Misterius 'A'Perusahaan ini bertindak sebagai creator dari Mr. Queen. Selain itu, ada berbagai drama terkenal lain yang pernah dikerjakan oleh Studio Dragon Corporation, seperti What’s Wrong with Secretary Kim, Hotel Del Luna, Oh My Baby dan True Beauty, yang baru tayang di Viu mulai 10 Desember 2020. Ada juga aktor dan aktris yang berada di bawah naungan anak perusahaan ini, seperti Jun Ji Hyun (Culture Depot), Claudia Kim (Culture Depot) dan Yoon Hyun Min (JS Pictures).

Baca Juga: Salah Satunya Serial The World of Married, Viu Sajikan Tayangan Menyegarkan sebagai Alternatif Hiburan di Pekan Terakhir Menjelang Lebaran 20207. Digarap oleh Rumah Produksi Milik YG EntertainmentRumah produksi YG Studioplex juga terlibat dalam penggarapan Mr. Queen. Perusahaan ini didirikan oleh YG Entertainment bersama Barami Bunda Inc. Pada 2016, rumah produksi ini melakukan investasi untuk drama Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Tayangan Horor Ala Viu yang Siap Temani Awal MingguDrama Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo dikenal dengan endingnya yang sukses membuat penonton mellow.

Dikerjakan oleh dua perusahaan ternama, Studio Dragon Corporation dan YG Studioplex menjadikan Mr. Queen sebagai drama yang patut Anda perhitungkan di penghujung 2020. (*)

Editor : Hinggar

Sumber : viu

Baca Lainnya