YouTube Umumkan 10 MV Kpop yang Paling Banyak Dilihat di Korea Tahun 2020

Jumat, 04 Desember 2020 | 14:32
soompi

10 MV kpop yang paling banyak dilihat di YouTube oleh publik Korea Selatan

GridStar.ID - Saat ini sudah banyak lagu dari Kpop Idol yang populer di berbagai negara.

Meski terkendala pandemi, para artis asal negeri Ginseng tersebut tak pernah berhenti menghasilkan sebuah karya yang menarik perhatian dunia.

Tak jarang video musik yang mereka hasilkan menjadi trending YouTube di berbagai negara tak sampai sehari setelah di rilis.

Baca Juga: Berita Kpop Terbaru, Lagi-Lagi Torehkan Sejarah, YouTube BLACKPINK Jadi Akun Korea Selatan Pertama yang Dapatkan Ruby Play Button

Lalu video musik apa saja yang banyak ditonton dan dinikmati publik Korea di tahun 2020 ini?

Berikut daftar 10 video musik yangh dirilis tahun ini dan mendapat penayangan terbanyak di Korea.

Baca Juga: Dua Member Girl Grup EVERGLOW Terkonfirmasi Positif Covid-19

1. BTS’s “Dynamite”

2. Zico’s “Any song”

3. BTS’s “‘ON’ Kinetic Manifesto Film: Come Prima”

4. BLACKPINK’s “How You Like That”

5. IU’s “eight (Prod.&Feat. Suga of BTS)”

Baca Juga: Berita Kpop, Daftar Pemenang Penghargaan Popularitas APAN Award 2020

6. ITZY’s “WANNABE”

7. Jo Jung Suk’s “Aloha” (“Hospital Playlist” OST)

8. Na Hoon Ah’s “Tes Hyung!”

9. BLACKPINK’s “Lovesick Girls”

10. Oh My Girl’s “Nonstop”

Baca Juga: Hasil Tes Covid-19 Kpop Idol yang Tampil di Sebuah Acara yang Sama dengan Bitto UP10TION Diumumkan, Satu Member Boy Grup Terkonfirmasi Positif Covid-19

Peringkat ini hanya mencakup video musik yang diunggah ke YouTube pada tahun 2020 dan hanya penayangan oleh pengguna YouTube di Korea yang termasuk dalam daftar.

Pengumpulan data ini dilakukan mulai 1 Januari hingga 15 November.

Apakah ada video musik yang menjadi favorit masuk dalam daftar?

soompi
soompi

10 MV yang paling banyak dilihat di tahun 2020 oleh publik Korea Selatan

(*)

Editor : Hinggar

Sumber : Soompi

Baca Lainnya