Sheila Marcia Blak-blakan Soal Identitas Aki-Aki Berduit yang Dituding Netizen Jadi Biang Kehidupan Glamornya: Yes, Dia Aki-Aki yang Saya Cintai, Nggak Peduli Kaya Raya atau Terperosok Jatuh Keuangannya!

Sabtu, 07 Maret 2020 | 19:45
Instagram/@itssheilamj

Sheila Marcia Blak-blakan Soal Identitas Aki-Aki Berduit yang Dituding Netizen Jadi Biang Kehidupan Glamornya: Yes, Dia Aki-Aki yang Saya Cintai, Nggak Peduli Kaya Raya atau Terperosok Jatuh Keuangannya!

GridStar.ID - Meski kini wajahnya jarang mengisi layar kaca, namun kehidupan Sheila Marcia seolah tak ada habisnya menjadi sorotan.

Pasalnya, sejak lama mantan kekasih Roger Danuarta tersebut kerap diisukan dekat dengan seorang pria bule yang sudah berumur.

Geram digosipkan soal kedekatannya tersebut, Sheila akhirnya buka suara soal sosok yang kerap dituding sebagai aki-aki berduit seperti dilansir dari NOVA.id.

Baca Juga: Di Talak 3 Lewat SMS, Ahmad Dhani Tuding Maia Estianty Sembunyikan Harta Gono Gini hingga Tuduh Main Serong dengan Pria Lain: Saya Haramkan Tubuh Saya Menyentuh Tubuh Kamu

Tak sedikit tudingan yang menyebut kehidupan glamor Sheila didapatkannya dari sokongan sang aki-aki.

Nayatanya, sosok tersebut justru merupakan pria yang begitu penting di hidup Sheila seperti diungkapnya dalam Instagam pribadi pada Minggu, (01/03).

"Aku bersama "aki-aki" yg para netizen seenaknya menghakimi di kolom/account2x gossip.

Baca Juga: Ngaku Nikahi Janda 17 Tahun Lebih Tua Bukan karena Gelimang Harta, Ahli Tarot Beberkan Rahasia Ajun Perwira: Ada Apa-Apa!

Yes dia aki-aki yg saya cintai, saya mencintai dia dengan segala kelebihan dan kekurangannya sebagai papa saya di dunia.

Aki-aki yg netizen bilang pasti kaya raya jadi saya mau sama aki-aki ini,

aktanya saya gak perduli mau aki-aki ini kaya raya atau terperosok jatuh keuangannya,

Baca Juga: Harta Gono-Gini Sarita Abdul Mukti Digadai, Jennifer Dunn Beberkan Hal Berbeda: Jangan Drama! Yang Ngaku-Ngaku Bayar Temui Saya!

saya tetap Mencintainya dengan segenap hati saya...He is my first Love.

Dia yg membesarkan saya dengan CINTANYA yg luarbiasa.

Baca Juga: Warisan Segunung Faisal Harris, Sarita Abdul Mukti Hanya Diberikan 4 Aset dari Harta Gono-Gini Tapi Berstatus Gadai

Ila Cinta Papa, Thank you udah mencintai anakmu ini dari ila belum lahir sampai saat ini. ..

I Love You my Aki-aki Tuhan Yesus melimpahi papa dengan Kesehatan dan Berkat.

Thank you Jesus for Him and Mom And bless all who have judged us Lord Jesus Amen.

Baca Juga: Kos-kosan hingga Perhiasan, Total Harta Warisan Lina Rp10 Miliar, Kuasa Hukum Beberkan Teddy dan Bayinya Tak Kebagian Sepeserpun karena Perkara Ini!

Hujatlah aku hai netizen, sesuka hatimu.

Tapi saya minta dengan segala hormat dan segala kerendahan hati, jangan keluargaku," tulis Sheila emosional.

Tak hanya itu, Sheila juga mengungkapkan sosok sang ibunda yang berhati lembut.

Baca Juga: Sempat Terlilit Utang Rp17 Miliar hingga Hartanya Nyaris Ludes dan Tak Ada Masa Depan, Artis Ini Jualan Nasi Uduk Demi Pundi-Pundi Rupiah

"My mom, Wanita tangguh, tegas, tapi berhati sangat lembut

Pendamping papaku yang setia dalam setiap perkara dalam rumah tangga mereka.

Terimakasih untuk pelajaran yang banyak untuk membina rumah tangga, dan untuk pelajaran mendidik anak yg benar, baik dan bertanggung jawab. ..

Baca Juga: Pagi-Pagi Kepergok Makan di Warung Sederhana, Pria 80 Tahun Ini Padahal Tajir Melintir, Hartanya Rp522 Triliun! Siapa Sosoknya?

Tidak ada keluarga yang sempurna, namun saling memahami, saling menghormati, saling mengasihi dan menerima kekurangan masing2 ialah kunci utama keutuhan keluarga.

Juga yg paling penting, paling utama dari yg terutama adalah Bersyukur dan Libatkan Tuhan Yesus dalam setiap langkah di kehidupan keluarga kita.I Love you MaPa," ungkapnya sendu. (*)

Tag

Editor : Tiur Kartikawati Renata Sari

Sumber Nova