Bungkam Soal Isu Dirinya Pindah Agama, Artis Cantik Ini Akhirnya Buka Suara dan Singgung Soal Bhineka Tunggal Ika: Aku Masih Bertentangan!

Minggu, 01 Maret 2020 | 10:15
Instagram @manodelia

Bungkam Soal Isu Dirinya Pindah Agama, Artis Cantik Ini Buka Suara dan Singgung Soal Bhineka Tunggal Ika.

GridStar.ID - Siapa yang tidak kenal dengan artis Manohara Odelia Pinot?

Namanya mulai dikenal publik lantaran permasalahannya dengan seorang pemangku penting di negeri Jiran.

Lama tak terdengar kabarnya, namanya baru-baru ini tengah diperbincangkan publik.

Baca Juga: 7 Bulan Pelajari Agama Islam, Model Seksi Ini Putuskan Jadi Mualaf Meski Ditinggalkan Ratusan Ribu Fansnya

Manohara diisukan telah pindah agama, dan kini buka suara setelah memilih bungkam.

Perempuan 27 tahun tersebut unggah klarifikasi melaluiInsta Story-nya pada Kamis (27/02).

"Some people claiming to be family members are putting out false statements regarding my beliefs.

Baca Juga: Dinikahi Seorang Mualaf, Cut Meyriska Justru Lebih Banyak Belajar Agama dari Roger Danuarta

(Beberapa orang yang mengaku menjadi anggota keluarga dan meletakkan pernyataan salah mengenai keyakinanku).

I have never addressed this publicly before as religion is an extremely private matter between oneself and God.

(Aku tidak pernah membahas hal ini secara terbuka sebelumnya, karena agama adalah masalah yang sangat pribadi antara diri sendiri dan Tuhan)

Baca Juga: Tiga Bulan Menjelang Pernikahan, Marcell Darwin Putuskan Menjadi Mualaf

I am a Christian and have been for many years. It is that simple.

(Saya seorang Kristen dan telah bertahun-tahun (menjadi Kristen). Sesederhana itu)," ungkap Manohara.

Ia juga mengungkapkan sebenarnya ragu memberikan klarifikasi tersebut karena agama sangat pribadi.

Baca Juga: Mendekam Tujuh Tahun Dipenjara Artis Sekaligus Politisi yang Mualaf Ini Semakin Religius Hingga Hafal 15 Juz Al Quran

"Whilst writing this, I'm still conflicted to share it as I fail to see how this is anybody's business or should make a difference in any way.

(Sementara menulis ini, aku masih bertentangan untuk berbagi karena aku gagal untuk melihat bagaimana masalah pribadi ini atau haruskah aku membuat perbedaan dengan cara apapun).

We are Indonesian after all. Bhinneka Tunggal Ika, Unity in diversity.

Baca Juga: Tanggung Hukuman 14 Tahun Penjara Usai Habisi Kekasih, Artis Cantik Lidya Pratiwi Semakin Religius Sejak Mualaf

(Kita adalah warga Indonesia. Bhinneka Tunggal Ika, Persatuan dalam keragaman)

It is inscribed in our national symbol. Let not stray far from that.

(Hal ini tertulis dalam simbol nasional kita. Janganlah menyimpang jauh dari itu)," tutupnya. (*)

Editor : Tiur Kartikawati Renata Sari

Sumber : Instagram, GridHot.ID

Baca Lainnya